8 Prosentase Proporsi Golongan Darah Manusia

Menurut penelitian yang dilakukan Stanford School of Medicine, proporsi golongan darah dalam masyarakat yakni sebagai berikut:

  1. - O positif: 37,4 persen
  2. - O negatif: 6,6 persen
  3. - A positif: 35.7 persen
  4. - A negatif: 6,3 persen
  5. - B positif: 8,5 persen
  6. - B negatif: 1,5 persen
  7. - AB positif: 3,4 persen
  8. - AB negatif: 0.6 persen




Prosentase tersebut memang berbeda-beda tergantung pada wilayah negara. contohnya saja golongan darah B lebih banyak ditemukan pada orang dari Asia dibanding pada orang Kaukasia. Sementara golongan darah O banyak dimiliki orang dari Amerika latin.

Walau begitu, dari penelitin itu terlihat terperinci bahwa golongan darah AB sangat jarang. Walau kita mewarisi satu gen untuk tipe darah dari masing-masing orangtua, tetapi cukup sulit menghasilkan tipe AB.

sumber:
kompas.com

Related : 8 Prosentase Proporsi Golongan Darah Manusia

0 Komentar untuk "8 Prosentase Proporsi Golongan Darah Manusia"

DUKUNG KAMI

SAWER Ngopi Disini.! Merasa Terbantu Dengan artikel ini? Ayo Traktir Kopi Dengan Cara Berbagi Donasi. Agar Kami Tambah Semangat. Terimakasih :)